Jakarta, 6 Juli 2020 – Dalam sebuah wawancara, Founder Amazon.com Jeff Bezos mendapat pertanyaan tentang tren yang dihadapi dunia bisnis ke depan. Ia menjelaskan, “Saya sangat sering mendapat pertanyaan: What’s going to change in the next 10 years? Pertanyaan ini sangat menarik! Tapi juga sangat umum.” Salah satu orang terkaya di dunia itu pun mengatakan …
Author: perhumas
Tatap Masa Depan, Peralihan Dalam Teknologi Komunikasi
Jakarta, 27 Juni 2020 – Komunikasi sejatinya bersifat cair, sehingga adaptasi terhadap perubahan dapat dilakukan beralih dengan cepat. Pada masa pandemi ini komunikasi dituntut untuk mengoptimalkan teknologi komunikasi yang ada untuk dapat lebih efektif dalam menyampaikan pesan. Perhimpunan Hubungan Masyarakat Indonesia (PERHUMAS) turut mendukung dan hadir pada diskusi membahas bagaimana melakukan penyesuaian dalam aplikasi teknologi …
Kolaborasi Humas & Media Massa Dalam Menghadapi Masa New Normal
Medan, 26 Juni 2020 – Kondisi pandemi Corona Virus Disease 2019 (COVID-19) mau tidak mau memberikan pengaruh terhadap hubungan humas dan media nassa. Bagaimana agar kondisi tersebut tidak mengurangi tugas fungsi masing-masing dan dapat dimaksimalkan, BPC Perhumas Medan menggelar webinar bertajuk “Jejaring Humas & Media Massa dalam Menghadapi Masa New Normal” belum lama ini. “Kegiatan …